ARCHIPELAGO

It's all about Indonesian Culture.

16 Des 2011

10 Tempat Terindah Di Indonesia

Seringkali kita terkesima apabila ada teman yang baru pulang dari luar negeri dan memamerkan mengenai tempat kunjungannya disana, ada beberapa yang bahkan dengan bangga memamerkan fotonya dengan background salah satu keajaiban dunia. Namun ingatkah kita bahwa waktu kita di SD atau SMP mungkin kita pernah diajarkan bahwa Borobudur adalah sebagai salah satu keajaiban dunia. Namun apakah hanya Borobudur yang pantas untuk dikunjungi? Setelah...

6 Des 2011

Sejarah Batik

Dalam beberapa catatan, pengembangan batik banyak dilakukan pada masa-masa kerajaan Mataram, kemudian pada masa kerjaan Solo dan Yogyakarta. Jadi kesenian batik ini di Indonesia telah dikenal sejak zaman kerjaan Majapahit dan terus berkembang kepada kerajaan dan raja-raja berikutnya. Adapun mulai meluasnya kesenian batik ini menjadi milik rakyat Indonesia dan khususnya suku Jawa ialah setelah akhir abad ke-XVIII atau awal abad ke-XIX. Batik yang...